Mobil antik dengan harga di bawah 50 juta an
Hallo yay.. Mungkin beberapa dari kalian ada yang sedang mencari mobil antik, tapi bingung dengan tipe-tipe mobil antik yang bagus, serta harga yang masih terjangkau. Kali ini kita akan membahas tentang 5 mobil antik dengan harga dibawah 50 juta an, cocok untuk kalian yang memiliki budget pas-pasan :D
Siapkan kopi dulu yay sebelum membaca artikel ini.. hehehe.. :D
Langsung disimak aja yay..
1. MERCY TIGER
-230
-280 dan
-280E.
Namun kali ini kita hanya membahas dua tipenya saja yay..
-) Mercy Tiger 280E
Harga mobil Mercy ini pasarannya sekitan 47 juta keatas yay, jadi masih lumayan terjangkau lah untuk mobil sekeren ini ..
-)Mercy 230
Kalau yang tipe ini agak murah di bandingkan tipe 280E yay, pasaran mobil yang satu ini masih terjangkau yaitu 40 jt an ke atas yay
2.VOLKSWAGEN (VW) BATTLE
Mungkin kalian masih asing dengan nama ini. Karena di Indonesia sendiri populer dengan sebutan mobil kodok yay. Mobil ini mempunyai dua pintu yay mirip mobilsport kan hehehe.., mobil produksi Jerman ini memiliki 1200 cc. Harga pasaran mobil ini kisaran 35 jt keatas
3.COROLLA DX
Mobil produksi TOYOTA ini sangat cocok untuk kalian yang hobi dengn mobil antik, karena mobil ini selain keren, harhganya pun cukup terjangkau. Dengan menyiapkan budget minimal 35 juta an, kalian bisa memiliki mobil dengan 1300 cc ini yay.
4.MITSUBISHI LANCER SL
Mobil yang di produksi tahun 1982 ini sangat diminati oleh para pecinta mobil tua..karena mobil ini terkesan elegan seperti mobil sedan tahun 90 an yay..Mobil ini memilki 1400cc cocok untuk kalian yang suka ugal-ugalan hehehe :D
harga pasaran mobil ini cukup terjangkau yaitu kurang lebih 25 juta an yay, tergantung perawatan mobilnya yay. jadi cocok banget untuk kalian yang low budget yang ingin menimang mobil ini
5.Bmw 318i th 1990
Mobil keluaran tahun 1990 ini sangat keren bila di pakai anak muda yang hobi dengan mobil yang bergaya klasik. Dengan tampilan yang gagah ini, cocok untuk bawa pacar jalan-jalan yay (jomblo maaf ya) hehehe :D
Pasaran harga mobil ini masih kisaran 45 jutaan yay, masih bisa terjangkau lah untuk kalian.
Cukup sekian aja artikel kali ini yay, semoga bisa menambah informasi tentang mobil antik, untuk kalian yay.
...jangan lupa share artikel ini jika kalian suka yay...
No comments
Post a Comment